Serambiupdate.com Dosen FKIP, Pendidikan Guru Sekolah Dasar bersama LPPM Uhamka mengadakan pelatihan mengayam bagi guru di SDN Kramat Jati 24 Jakarta Timur (28-29/07/2020) sebagai bekal mengajarkan keterampilan mengayam pada siswa agar dapat mengikuti kompetisi mengayam yang diselenggarakan Dinas Pendidikan DKI Jakarta.
“Dalam kegiatan ini setiap guru dibina untuk menghasilkan
dua produk anyaman kelak dapat mengatasi siswa yang membuat anyaman dengan
mudah, efektif, dan efisien.” Ungkap Novanita Whindi Arini selaku ketua
kegiatan.
Kegiatan ini diikuti oleh 25 guru sangat antusias dan
berjalan lancar dengan metode ceramah dan praktik membuat anyaman dengan bahan
rotan bulat dan pipih.
Kegiatan ini sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat
untuk mengembangkan keilmuan dosen lalu memberikan kontribusi bagi masyarakat
sekitar, khususnya guru.